Catatan Rilis Seri Rocky¶
0.9.0¶
Prelude¶
Panel berbasis Angular adalah sebagai default.
Fitur baru¶
[blueprint add-cluster-resize-action] Tindakan resize untuk cluster ditambahkan. Tindakan ini ditambahkan sebagai tindakan baris (row action) untuk setiap cluster di tampilan tabel Cluster. Meskipun, tindakan ini hanya untuk panel cluster Angularized.
Ditambahkan dukungan wilayah.
Direktif load-edit digunakan. Spec field pada dialog pembuatan Profil dan dialog pembuatan Policy menggunakan direktif load-edit yang baru ditambahkan ke Horizon.
Beralih ke modul OSC. Sebelumnya modul klien untuk senlin API telah digunakan dari modul perintah senlin. Sekarang modul perintah senlin telah pensiun dan modul klien untuk OpenStack Client digunakan untuk memanggil Senlin API.
Menambahkan dukungan wilayah untuk Keystone V3.
Catatan Upgrade¶
Panel berbasis Angular adalah sebagai default. Jadi
_59_toggle_angular_senlin_dashboard.py
diopenstack_dashboard/local/local_settings.d/
tidak diperlukan untuk mengaktifkan panel berbasis Angular. Sebaliknya untuk menggunakan panel berbasis Django, operator harus menggunakan_59_toggle_angular_senlin_dashboard.py
dan mengaturFalse
untuk setiap panel, misalnya'profiles_panel': False,
.
Catatan Deprekasi¶
Panel berbasis Angular dibuat sebagai default. Fitur-fitur baru tidak akan ditambahkan ke panel berbasis Django lagi. Dan panel berbasis Django akan dihapus setelah siklus S atau berikutnya.
Perbaikan Bug¶
[bug/1733833] Memperbaiki menampilkan daftar node di tab Node dari gugus gagal (cluster failed) untuk panel berbasis Django.
[bug/1742599] Memperbaiki masalah item yang dihapus dipilih lagi dengan penghapusan batch. Item yang baru ini dihapus dengan aksi batch telah ditunjukkan dalam dialog konfirmasi penghapusan ketika menjalankan tindakan hapus batch lagi. Dan ini telah menyebabkan kesalahan konflik karena mencoba untuk menghapus item yang tidak ada.
[bug/1742091] Memperbaiki agar tidak dapat memulihkan kluster dalam status peringatan.
[bug/1777545] Memperbaiki masalah item yang dihapus dipilih lagi dengan penghapusan batch. Pilihan item pada tampilan tabel untuk tindakan batch tidak dihapus setelah eksekusi tindakan. Untuk memastikan untuk menghapus pilihan item, event hzTable:clearSelection dipancarkan.
[bug/1746706] Navigasi yang direproduksi saat menyegarkan tampilan detail. Sebelumnya perbaikan untuk [bug/1681627] memungkinkan kami memuat ulang (reload) atau langsung membuka Angular-based detail page (ngdetail), tetapi menu navigasi tidak direproduksi dengan benar.
Memperbaiki type untuk profil. Senlin API menggunakan type_name untuk tipe, tetapi dasbor tidak memproses type_name. Jadi masalah ini menyebabkan kesalahan untuk menangani objek Profil.
[bug/1754416] region_name tidak diteruskan saat menggunakan senlin-dashboard. Ini membuat klien selalu mundur di wilayah pertama. Masalah ini telah diperbaiki.
[bug/1754183] Horizon secara default menetapkan Project dashboard sebagai default untuk pengguna non-admin. File _50_senlin.py yang datang dengan dasbor Senlin juga memiliki set 'DEFAULT = True'. Karena 'cluster' hadir sebelum 'project' secara alfabet, ini menetapkan default semua pengguna non-admin untuk mendapatkan dashboard cluster saat login. Masalah ini telah diperbaiki.